Kamis, 23 Maret 2017

MATERI : Pola Bangun Datar (Kelas 1 Semester 2)

Materi

Jenis-jenis bangun datar, yaitu :
  • Persegi
  • Persegi panjang
  • Segitiga
  • Lingkaran
  • Layang-layang
  • Jajar genjang
  • Trapesium
  • .....

Penjelasan tentang barisan pola bangun datar
    Barisan pola bangun datar yaitu barisan bangun datar yang membentuk pola tertentu.

Contoh barisan pola bangun datar berulang (persegi, segitiga, dan lingkaran)
 

 


Contoh cara menjelaskan pola

Pola 1 : pola bangun datar tersebut terdiri dari bangun datar persegi, persegi, lingkaran, segitiga, lalu datar persegi, persegi, lingkaran, segitiga.

Pola 2 : pola bangun datar tersebut terdiri dari bangun datar lingkaran, persegi, segitiga, lingkaran, lalu lingkaran, persegi, segitiga, lingkaran.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

RPPH Kelompok Bermain Tema Diriku Sub Tema Anggota Tubuhku Minggu Ke-4 Hari Ke-4

Tidak ada "RPPH Kelompok Bermain Tema Diriku Sub Tema Anggota Tubuhku Minggu Ke-4 Hari Ke-4" dikarenakan KB tempat saya mengajar l...